Kontribusi Perhutani Parengan bersama TNI dalam Upaya Swasembada Pangan

Parengan, PERHUTANI (10/03/2024) | Dalam rangka mendukung program pemerintah dalam bidang ketahanan pangan di wilayah Kabupaten Tuban, Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Parengan turut serta dalam kegiatan Penanaman Perdana Jagung bersama Koramil 0811/16 dan Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan (FORKOPINCAM) Singgahan di lahan seluas 1,000 ha di Dusun Banyubang, Desa Mulyoagung, Kecamatan Singgahan  Kabupaten Tuban (10/03). […]

Primkopkar Perhutani KPH Parengan Gelar RAT Tutup Buku Tahun 2023

PARENGAN, PERHUTANI (07/03/2024) | Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Parengan mendukung langkah Primer Koperasi Karyawan (Primkopkar) untuk melaksanakan Rapat Anggota Tahunan (RAT) tutup buku tahun 2023 bersama Pusat Koperasi Pegawai Negeri Bojonegoro serta membuka Rencana Kerja dan Rencana Anggaran Pendapatan Belanja tahun 2024 yang dilaksanakan di Café Djorodjo jalan Sawunggaling Kabupaten Bojonegoro, Kamis (07/03). Administratur […]

Perhutani Tuban Berpartisipasi Kirim Saka Wanabakti Ikuti Kemah Bakti Rimbawan Di Wana Wisata Prataan Parengan

TUBAN, PERHUTANI (07/02/2024)  | Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH)  Tuban dukung Kemah Bakti Rimbawan dengan mengirimkan peserta pada acara tersebut yang diadakan oleh Cabang Dinas  Kehutanan (CDK) I Bojonegoro bertempat di Wisata Prataan Parengan Tuban selama dua hari tanggal 5-6 Februari 2024. Administratur Perhutani KPH Tuban mengatakan, partisipasi aktif Perhutani KPH Tuban dalam kegiatan Kemah […]

Perhutani Bersama CDK Wilayah Bojonegoro Buka Perkemahan Bakti Rimbawan Di Parengan

PARENGAN, PERHUTANI (05/02/2024) | Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Parengan bersama Cabang Dinas Kehutanan  Wilayah Bojonegoro membuka acara Perkemahan Bakti Rimbawan Saka Wanabakti lingkup CDK Wilayah Bojonegoro bertempat di Wana wisata Prataan Parengan, Senin  (05/02). Perkemahan Bakti Rimbawan Saka Wanabakti di Wanawisata Prataan Parengan ini menjadi wujud nyata dari komitmen bersama untuk menggalang semangat dan […]

Perhutani Parengan Resmi Menutup Praktek Kerja Lapang Kehutanan SMK Kehutanan Wali Songo Gomang

PARENGAN, PERHUTANI (31/01/2024) | Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Parengan mengumumkan penutupan Praktek Kerja Lapang (PKL) bidang kehutanan yang dilaksanakan siswa Sekolah Menengah Kehutanan (SMK) Kehutanan Wali Songo Gomang, Tuban pada Rabu (31/01). Kegiatak ptraktek selama satu bulan itu berlangsung di Bagian Kesatuan Pemangkuan Hutan (BKPH) Mulyoagung pada KPH Parengan yang bertujuan untuk memberikan bimbingan […]

Peringati Bulan K3 Nasional, Perhutani Parengan Gelar Aksi Donor Darah

PARENGAN, PERHUTANI (19/01/2024) │ Peringati bulan Keselamatan dan kesehatan kerja (K3) Nasional tahun 2024, Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Parengan bersama Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Bojonegoro menggelar kegiatan sosial donor darah, yang dilaksanakan di aula Kantor Perhutani Parengan pada Jum’at (19/01). Administratur Perhutani KPH Parengan Irawan Darwanto Djati ditempat terpisah mengatakan, perusahaan ini memiliki […]