63 tahun Perhutani telah melayani bangsa dan negara ini. Kemampuan, pengalaman, dan nilai-nilai luhur yang diperjuangkan telah membuat institusi ini tetap lestari sebagaimana hutan-hutan yang kami jaga.
Menyesuaikan diri dengan dunia yang makin cepat dan transparan, kami berkomitmen untuk turut terlibat dalam pada keterbukaan informasi pada publik. Media komunikasi digital ini menjadi usaha kami untuk terus beradaptasi dengan zaman. Sekaligus, website ini dirancang untuk memberi Anda informasi yang lengkap, padat, dan bermanfaat tentang proses, kinerja, hasil, dan sumbangsih kami, Perhutani, bagi Indonesia.
Jl. TB Simatupang No.22, RT.1/RW.8, Jati Padang, Kec. Ps. Minggu, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12540
Telepon : (021) 7805730
E-mail : humas@perhutani.co.id
www.perhutani.co.id