BANTEN, PERHUTANI (6/1) | Administratur Perhutani Banten, Cucu Suparman bersama Kepala Satuan Brimob Polda Banten, Kombes Pol. Gatot Mangkurat melakukan penandatangan Perjanjian Kerjasama tentang Perlindungan Hutan di Markas Komando Brimob polda Banten.
Administratur Perhutani Banten, Cucu Suparman menyatakan bahwa kerjasama ini untuk pengamanan hutan di wilayah kerja Perhutani Banten (Kom.PHT/Btn/Dedi-Jamin)
Editor : Dadang K Rizal
Copyright ©2016